Lomba Islami Untuk Peringati HUT RI 68
Ilustrasi | Memegang Al-Qur'an |
Terhitung ada 12 peserta untuk "Musabaqah Tilawatil Quran" atau MTQ dan 20 peserta untuk lomba Adzan, semua peserta terdiri dari siswa/i Sekolah Dasar (SD) sampai Sekolah Menengah Atas (SMA)
Tidak ketinggalan, Lomba Khasidah juga turut memberikan hiburan tersendiri bagi para penonton yang memenuhi area parkir kantor Desa Tamanasari, Gumilar Suteja (Kades Tamansari) Bilang, Lomba bertema keagamaan ini diselenggarakan karena dirasa mampu memberikan kebersamaan, pelajaran dan inspirasi bagi peserta maupun masyarakat yang melihat langsung untuk mengembangkan talenta islami dalam diri mereka.
Dikarenakan acara tersebut adalah sebuah lomba, mencari siapa yang terbaik diantara yang terbaik tentu adalah salah satu tujuannya. Namun ternyata tidak langsung diumumkan siapa peserta terbaik di hari yang sama, melaikan pengumuman siapa yang terbaik baru akan dilakukan besok lusa (21/09), tepatnya pada acara puncak perayaan HUT RI ke 68 yang diselenggarakan Desa Tamansari, bersama pengumuman pemenang dari lomba-lomba lain yang sebelumnya telah dilakukan.
Posted by Unknown
on Jumat, September 20, 2013.
Filed under
Acara,
Islami,
Kiriman Terbaru,
Pendidikan
.
You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0.
You can leave a response or trackback to this entry
0 komentar untuk "Lomba Islami Untuk Peringati HUT RI 68"